Cara Menambahkan Komponen Visual secara Runtime dengan Lazarus Free Pascal
Ada alasan beberapa program membutuhkan penambahan komponen visual secara runtime. Maksudnya pengguna dapat menambahkan komponen ketika program itu sedang dijalankan. Pada artikel ini mengulas bagaimana kita bisa membuat TButton dan TEDit secara runtime.
Dibawah memperlihatkan contoh membuat sebuah tombol secara runtime. Pastikan kamu juga menginisialisasi properti yang diperlukan agar terlihat normal ketika ditampilkan.
procedure TForm1.FormCreate(Sender: TObject);
var
BtnSum: TButton;
begin
// Createa button to add numbers
BtnSum := TButton.Create(Self);
BtnSum.Parent := Self;
BtnSum.Caption := 'Sum All';
BtnSum.Left := Button1.Left;
BtnSum.Top := Button1.top + Button1.Height + 16;
BtnSum.Height:= 31;
BtnSum.Width:= 200;
BtnSum.OnClick := @btnSumClick;
end;
Tertarik buat mencoba? Silahkan unduh source code nya disini. Jangan lupa lihat video nya untuk penjelasan program menambahkan komponen visual secara runtime.

Comments
Post a Comment